PROGRAM

KEGIATAN PELATIHAN

1. Mengadakan kegiatan pelatihan reguler pengembangan SDM Unggul :
    •  Presenter berita TV dan infotainment
    •  Public Relations by heart
    •  Courtesy of public speaking
    •  Personality Development
    •  Sekretaris pribadi
    •  Ajudan VIP

2.Menyelenggarakan pelatihan program khusus.
    •  Model kepemimpinan, etika dan kepribadian.
    •  Manajemen diri dan membangun citra diri.
    •  Membangun kecerdasan emosional dan spiritual.
    •  Membangun INNER VALUE dan membangkitkan INNER POWER.
    •  Pelatihan singkat untuk membangun motivasi dan percaya diri di SMA dan Perguruan Tinggi.
    •  Memberikan pelatihan kepada lembaga dan instansi baik pemerintah maupun swasta
       berupa manajemen kasus, seperti : membangun keunggulan
       melalui pelayanan, membangun keunggulan melalui kekuatan berbicara,
       membangun komunikasi efektif, membangun team work, teknik presentasi,
       tata cara dan etika jamuan makan resmi.

3.Outbond Training


TUJUAN PELATIHAN
•  Menyiapkan generasi muda yang berkualitas, tampil prima, percaya diri dan lebih bermakna.
•  Membangun SDM yang memiliki jati diri dan budi pekerti luhur.
•  Menciptakan generasi bangsa yang mandiri, memiliki harga diri dan senantiasa memberikan kesejukan
   serta keharmonisan dalam setiap perilaku kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.

0 comments:

Post a Comment